PICO - Pelangi Indah Canindo Tbk

-

Pelangi Indah Canindo Tbk adalah perusahaan yang bergerak di bidang industri kemasan logam. Perusahaan adalah salah satu produsen terdepan dalam industri pengemasan metal di Indonesia untuk bermacam produk drum (steel drum) seperti seperti drum lubricants dan drum asphalt, tabung elpiji (cylinder tank), kaleng pail (pail can), battery jacket, kaleng makanan, kemasan kaleng berbagai ukuran (general can), dan cetak logam (metal printing) untuk memenuhi kebutuhan industri dan konsumen umum.

Perusahaan memiliki pabrik di Cikupa; Jatiuwung, Banten; dan Cilacap, Jawa Tengah. Pabrik perusahaan memiliki line mesin otomatis untuk mesin steel printing, mesin drum steel, mesin drum plastik dan mesin pail can. Produksi steel drum perusahaan memiliki kapasitas lebih dari 175.000 pieces per bulan atau lebih dari 2 juta pieces per tahun. Produk perusahaan dipasarkan di pasar domestik dan mancanegara. Perusahaan memasuki pasar global dengan melakukan ekspor ke Australia, Vietnam, Bangladesh dan negara-negara lainnya. Perusahaan melayani kebutuhan drum untuk beberapa konsumen ternama seperti Shell, Wilmar, Nestle, Khong Guan Biscuit, Panasonic Gobel, Energizer, dan Pertamina.

Profil Perusahaan

Didirikan pada tanggal
26 September 1983
Kode Industri
B131
Sektor
Barang Baku (IDX IC) / Industri Dasar & Kimia (JASICA)
Sub-Sektor
Barang Baku (IDX IC) / Logam & Sejenisnya (JASICA)
Industri
Wadah & Kemasan
Sub-Industri
Wadah & Kemasan
Emiten Sejenis
ALDO BRNA DAJK DYNA EPAC ESIP FASW IGAR IPOL KDSI PACK PBID PDPP PPRI PTMR SIMA SMKL SPMA TALF TRST YPAS
Tanggal IPO
23 September 1996
Papan
Pengembangan
Jumlah saham beredar
568.375.000 lembar / 568,38 Jt lembar
Kapitalisasi
Rp. 54,00 M
Pemegang saham diatas 5%
PT Citrajaya Perkasamulia (33.407%)
PT Saranamulia Mahardhika (18.964%)
PT Koexim Mandiri Finance (13.074%)
Seriwati Tjandra (5.368%)
Masyarakat (29.187%)
Dewan Komisaris
Darminto Darmadji (Komisaris Utama)
Aman Santoso (Komisaris)
Direksi
Ko Dandy (Direktur Utama)
Rubianto (Direktur)
Anak Perusahaan
( - 0%)
Situs web

Komposisi Pendapatan di 2018

776,30 M
776,30 M

Status Kuartal Terkini

  • Volume-Besar
  • Penjualan-Naik < 20%
  • DER > 1x
  • DER > 1.5x
  • DER > 2x
  • Hutang-Turun < 20%
  • Laba
  • Laba-Turun
  • Laba-Turun < 20%
  • ROE < 10%
  • Arus-Kas-Bebas-Plus
  • Nilai-Buku > Harga
  • Nilai-Buku > 2x Harga
  • Nilai-Buku > 3x Harga
  • Modal-Naik-Rata2 < 10%
  • Penjualan-Naik-Rata2 < 10%
  • Laba-Turun-Rata2 > 20%
  • Laba-Turun-Rata2 > 40%
  • Laba-Turun-Rata2 > 60%
  • Laba-Turun-Rata2 > 80%
  • Aset-Lancar > Hutang-Lancar
  • Margin-Laba-Kotor > 20%
  • Margin-Laba-Kotor > 40%
  • Margin-Laba-Kotor > 60%
  • Margin-Laba-Kotor > 80%
  • Margin-Laba-Operasi > 10%
  • Margin-Laba-Bersih < 10%